DETAIL KOLEKSI

Pelatihan Deteksi Dini Kanker Mulut dengan Metode SAMURI Pada Komunitas Penyintas Kanker Love and Healthy Tangerang

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Oleh : Rahmi Amtha, Moehamad Orliando Roeslan, Dewi Priandini, Komariah

gambar
Info Katalog
Skema  :  Program Kemitraan Masyarakat
Bentuk  :  Pendidikan dan Latihan
Permasalahan  :  Komunitas Penyintas kanker adalah kumpulan individu yang terkena kanker dan sedang melakukan berbagai usaha untuk menghadapi berbagai kondisi agar terbebas dari penyakit tersebut. Penyintas kanker mempunyai kemungkinan untuk terjadinya kondisi berulang akibat tumor primer atau penyebaran ke organ tubuh lainnya, seperti ke dalam rongga mulut dan menyebabkan kanker mulut. Salah satu program yang dicanangkan pemerintah adalah melakukan peningkatan pengetahuan dan keterampilan masyarakat baik yang merupakan penyintas maupun yang sehat agar terhindar dari kanker. Terkait dengan kanker mulut, manifestasi dalam mulutnya muncul dalam bentuk yang luka yang tidak sakit yang disebut lesi pra kanker. Olah karena tidak bergejala maka sangat penting untuk membantu meningkatkan kesadaran masyarakat akan kondisi tersebut. Salah satu solusi agar masyarakat dapat terlindungi dari keterlambatan mendeteksi dini kelainan dalam mulut yang berpotensi menjadi kanker adalah dengan kebiasaan melakukan gerakan kesehatan masyarakat (Germas) yang disebut dengan SAMURI (periksa mulut sendiri), yang dilakukan secara rutin, untuk dapat menjaring segala kelainan yang berpotensi menjadi keganasan sedini mungkin.
MK terkait  :  [GSM6515] Ilmu Penyakit Mulut
Penelitian terkait  :  Tahapan Periksa Mulut Sendiri (SAMURI)

File Repositori
No Nama File Ukuran(KB) Status
1 0311116904_Halaman-Judul.pdf 33.631
2 0311116904_Halaman-Pengesahan.pdf 67.211
3 0311116904_Identitas-dan-Uraian-Umum.pdf 34.094
4 0311116904_Daftar-Isi.pdf 42.164
5 0311116904_Abtsrak.pdf 66.021
6 0311116904_Abtsract.pdf 42.644
7 0311116904_BAB-5-Kesimpulan-dan-Saran.pdf 38.284
© 2022 LPPM - Universitas Trisakti