DETAIL KOLEKSI

Workshop Bank Sampah Sebagai Pengenalan Awal untuk Mengubah Paradigma menuju Lingkungan Hijau yang sehat

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Oleh : Tiarapuspa, Koramen Haulian Sirait , Sumiyarti

gambar
Info Katalog
Skema  :  Program Kemitraan Masyarakat
Bentuk  :  Pendidikan dan Latihan
Permasalahan  :  Komunitas BBB memiliki visi dan misi untuk membantu mengentaskan generasi bangsa melalui kegiatan pendidikan. Pendidikan bahasa asing membuka pintu informasi menuju perubahan yang lebih baik. Penyelenggaraan pendidikan tersebut memerlukan kontribusi anggaran, yang diperoleh melalui kegiatan bisnis cuci helm dan pembuatan bank sampah. Meskipun rencana yayasan BBB ini sudah ada, namun dalam pelaksanaanya para volunteer pendiri BBB masih memerlukan pengarahan. Keluhan yang disampaikan bahwa keg
MK terkait  :  [EMU 306] Manajemen Strategik
Penelitian terkait  : 

File Repositori
No Nama File Ukuran(KB) Status
1 0322086902_Halaman-Judul.pdf 33.321
2 0322086902_Halaman-Pengesahan.pdf 109.304
3 0322086902_Identitas-dan-Uraian-Umum.pdf 33.682
4 0322086902_Daftar-Isi.pdf 41.593
5 0322086902_Abtsrak.pdf 55.762
6 0322086902_Abtsract.pdf 72.447
7 0322086902_BAB-5-Kesimpulan-dan-Saran.pdf 43.078
© 2022 LPPM - Universitas Trisakti