DETAIL KOLEKSI

Pelatihan metode berbagi koneksi internet dengan satu kuota dalam satu keluarga untuk pembelajaran jarak jauh di masa pandemik

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Oleh : Henry Candra, Alfred Pakpahan, R. Deiny Mardian W., Suhartati Agoes

gambar
Info Katalog
Skema  :  Program Kemitraan Masyarakat
Bentuk  :  Demonstrasi
Permasalahan  :  Permasalahan yang ditemukan: Keterbatasan koneksi internet untuk pembelajaran secara online di masa pandemik, sehingga menaikkan biaya pengeluaran rutin dan menimbulkan kesulitan ketika sedang melakukan pembelajaran online. Solusi yang ditawarkan: 1. Memberikan pengetahuan tentang metode berbagi internet dengan 1 kuota. 2. Memberikan pelatihan dan tips untuk berbagi internet dengan 1 kuota. 3. Memberikan solusi menangani permasalahan yang timbul ketika berbagi internet.
MK terkait  :  [IEB6249] Sistem Telemedis
Penelitian terkait  :  Tethering dan Hotspot Untuk Mengakses Aplikasi Belajar Online Melalui Ponsel

File Repositori
No Nama File Ukuran(KB) Status
1 0317107201_Halaman-Judul.pdf 33.6
2 0317107201_Halaman-Pengesahan.pdf 67.417
3 0317107201_Identitas-dan-Uraian-Umum.pdf 21.816
4 0317107201_Daftar-Isi.pdf 41.53
5 0317107201_Abtsrak.pdf 49.404
6 0317107201_Abtsract.pdf 56.187
7 0317107201_BAB-5-Kesimpulan-dan-Saran.pdf 46.408
© 2022 LPPM - Universitas Trisakti