Pelatihan Pengolahan Limbah Alam Menjadi Elemen Dekorasi di Pondok Pesantren Raudhatul Ishlah. Ciputat
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Oleh : ROSALINDA WIEMAR, Sangayu Ketut Laksemi Nilotama, Erick Teguh Leksono
Info Katalog
Skema |
: |
Program Kemitraan Masyarakat |
Bentuk |
: |
Pendidikan dan Latihan |
Permasalahan |
: |
Berdasarkan pengamatan serta hasil survey pada lokasi dan sekitarnya, permasalahan yang ditemukan adalah:
1. Kawasan pondok pesantren Raudhatul Ishlah, sangat asri karena banyak ditumbuhi pohon besar, dilalui sungai, memiliki kolam/empang ikan dan hewan peliharaan. Banyaknya pohon dan aliran sungai mengundang banyak burung serta binatang liar lainnya, menghasilkan limbah dari bahan alam yang cukup banyak. Limbah alam tidak hanya terdapat di dalam pondok pesantren namun juga di dalam lingkungan lokasi pondok yaitu di perumahan Bukit Nusa Indah.
2. Kurangnya pengetahuan, keterampilan serta sarana untuk mengolah limbah yang ada menjadi produk yang bernilai jual lebih tinggi, menyebabkan limbah alam masih dipandang sebagai produk kotor yang mengganggu.
Solusi permasalahan yang ditawarkan sebagai berikut:
1. Memberikan pengetahuan tentang pentingnya menjaga kelestarian alam dengan membuat produk yang ramah lingkungan.
2. Memberikan pengetahuan kepada remaja pondok pesantren, tentang dasar pengetahuan desain secara sederhana.
3. Pelatihan pengolahan limbah alam menjadi produk yang bernilai tinggi.
4. Menyediakan sarana sederhana guna membantu mengembangkan potensi remaja yang selama ini belum tergali khususnya dalam hal kreatifitas.
5. Selain memanfaatkan limbah alam, juga akan digabungkan dengan memanfaatkan limbah anorganik seperti botol plastik, bekas kemasan, dan lainnya yang ada di sekitar pondok.
|
MK terkait |
: |
[DEI232] Pengetahuan Bahan Alam |
Penelitian terkait |
: |
Desain interior ramah lingkungan dengan memanfaatkan limbah alam sebagai alternatif elemen dekorasi. |
File Repositori
No |
Nama File |
Ukuran(KB) |
Status |
1 |
0313016402_Halaman-Judul.pdf |
22.811 |
|
2 |
0313016402_Halaman-Pengesahan.pdf |
109.733 |
|
3 |
0313016402_Identitas-dan-Uraian-Umum.pdf |
34.162 |
|
4 |
0313016402_Daftar-Isi.pdf |
42.115 |
|
5 |
0313016402_Abtsract.pdf |
41.835 |
|
6 |
0313016402_BAB-5-Kesimpulan-dan-Saran.pdf |
27.628 |
|