DETAIL KOLEKSI

PkM ANEKA OLAHAN IKAN LELE di Desa Kayu Bongkok, Kecamatan Sepatan Kabupaten Tangerang

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Oleh : Jakaria, Muhamad Yudhi Lutfi, Shafrani Dizar

gambar
Info Katalog
Skema  :  Program Kemitraan Masyarakat
Bentuk  :  Penyuluhan
Permasalahan  :  Permasalahan : Pandemic Covid berdampak pada pendapatan dari termasuk sekelompok pemuda Pancasila di Desa Kayu Bongkok yang berprofesi sebagai buruh pabrik dan pekerja kasar lainnya. MInta yang tinggi untuk meningkatkan perekonomian keluarga menyebabkan mereka mengikuti sekolah kewirausahasan bina amanah cordova selama 1 tahun dengan tujuan untuk mencari solusi akibat dampak dari pandemic covid. Hasil pemetaan dari kegiatan PKM periode 2020-2021 untuk kelompok Sepatan sepakat untuk membuka usaha aneka olahan dari lele sebagai solusi untuk melakukan wirausaha pasca mereka lulus dari Bina Amanah Cordova
MK terkait  : 
  • [EAU 302] MIKROEKONOMIKA
  • [EPT6312] MAKROEKONOMI
Penelitian terkait  : 

File Repositori
No Nama File Ukuran(KB) Status
1 0304106902_Halaman-Judul.pdf 22.745
2 0304106902_Halaman-Pengesahan.pdf 109.806
3 0304106902_Identitas-dan-Uraian-Umum.pdf 32.617
4 0304106902_Daftar-Isi.pdf 41.994
5 0304106902_Abtsract.pdf 67.713
6 0304106902_BAB-5-Kesimpulan-dan-Saran.pdf 45.088
© 2022 LPPM - Universitas Trisakti